Semoga dengan adanya gedung penyimpanan barang bukti dan barang rampasan serta pelabuhan ini bisa meningkatkan kinerja Kejaksaan Negeri Siak kedepannya dan opitmal dalam penegakan dan penindakan, serta terjaganya Pelayanan Publik secara baik di wilayah hukum kabupaten Siak.
“Mari kita jaga dan perkuat Sinergitas dengan baik dan kolaborasi saling dukung memfasilitasi agar tercapai pelayanan optimal kepada masyarakat”, Pesan Akmal Abbas.(Lrs)