AKBP Asep Sujarwadi Pimpin Patroli Sinergitas Pengamanan Perayaan Natal di Kota Siak

Daerah, Siak458 views

“Mari kita pertahankan keadaan yang aman ini dan tetap solid dalam pengamanan,” lanjutnya.

Usai kegiatan apel, Kapolres Siak bersama Pejabat Utama (PJU) Polres Siak langsung melanjutkan dengan pengecekan Pos Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2025 di Istana Siak.

Pengecekan dilanjutkan di gereja HKBP Siak, di mana Kapolres didampingi oleh Ketua Pemuda Batak Bersatu Kecamatan Siak, Jumyter Sinaga, serta Sekretaris Ikatan Keluarga Batak Riau Kabupaten Siak, Holoan Debata Raja.

Selama kegiatan berlangsung, situasi di Kota Siak tetap aman dan terkendali, menunjukkan keseriusan semua pihak dalam menjaga keamanan perayaan Natal tahun ini.**

 









Baca Juga:  Mantap!, Atlet Anggar Asal Siak Raih Medali Emas di PON XXI Aceh-Sumut

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *