KPU Riau Resmi Tetapkan Abdul Wahid-SF Hariyanto Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur 2025-2030

Daerah, Pekanbaru77 views

Ia juga mengapresiasi seluruh pihak yang terlibat dalam kelancaran proses Pilkada serentak 2024.

“Alhamdulillah, seluruh tahapan sudah selesai. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak atas suksesnya pelaksanaan Pilkada serentak 2024,” ucapnya.

Sementara itu, Divisi Teknis dan Penyelenggaraan KPU Riau, Nahrawi, menjelaskan bahwa dengan penetapan ini, seluruh tahapan Pilkada serentak 2024 untuk pemilihan gubernur dan wakil gubernur Riau telah resmi berakhir.

“Dengan penetapan ini, tahapan Pilkada gubernur dan wakil gubernur Riau dinyatakan selesai,” kata Nahrawi.

Pasangan Abdul Wahid-SF Hariyanto akan segera dilantik sebagai pemimpin baru Provinsi Riau untuk masa jabatan 2025-2030.(lrs/McRiau/bts)

Baca Juga:  Dandim 0322/Siak Menghadiri Penabalan Pengurus LAMR Kabupaten Siak Masa Khidmat 2023-2028

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *